6 September 2019

RAMUAN MENGOBATI PENYAKIT REMATIK

Rematik adalah sebuah penyakit pembengkakan otot atau sendi. Penyakit ini dapat memengaruhi kemampuan penderitanya dalam melakukan aktivitas harian. Pembekakan sendi yang mengenai pinggul, lutut atau kaki juga dapat membuat sulit berdiri, membungkuk bahkan untuk berjalan. Penyakit ini sering dialami oleh orang yang lanjut usia, tapi tidak memungkinkan juga anak-anak, remaja dan dewasa juga bisa terkena penyakit ini. Leluhur kita telah meninggalkan ramuan yang sangat mudah untuk menyembuhkan penyakit rematik. Caranya cukup mudah dan bahannya gampang dicari. Berikut caranya:

Bahan:
1 tangkai daun sledri

Cara:
Dimakan sebagai lalapan setiap kali makan.

Semoga dengan cara yang mudah ini, Tuhan berkenan menyembuhkan penyakit rematik anda. Terima kasih.

Diambil dari buku "1001 Ramuan Surga", Noer Habibah,


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan sesuai topik pembahasan.